Sumbangsih King Salman Untuk Pengungsi Suriah

King Salman Center for Relief and Humanitarian Aid (KS Relief). Untuk kesekian kalinya Penjaga 2 Mesjid Suci Saudi Aarabia, King Salman memerintahkan jajarannya untuk melakukan pengiriman bantuan kemanusiaan.

Selain pengiriman bantuan dalam bentuk makanan dan pakaian.

klinik pengungsi suriah
Layanan Klinik Kesehatan Saudi untuk warga Suriah
Klinik Kesehatan

Kampanye Nasional Saudi telah membuka Klinik Kesehatan untuk melayani pengobatan medis serta teraphy kesehatan bagi saudara-saudara warga Suriah di kamp-kamp pengungsi.

saudi aid
Bantuan Saudi berupa Klinik Layanan Kesehatan
Direktur Kesehatan Klinik Special Saudi, Dr. Hamid Al-Maflani mengatakan bahwa sekitar 2.536 pasien warga Suriah di kamp pengungsi di Al-Zaatarin Jordan telah mendapat pelayanan kesehatan. [SPA].

bantuan saudi
Bantuan Saudi : Alat2 Listrik : mesin cuci, dll
Peralatan Elektronik

Seperti dilansir oleh media SPA, kali ini Kampanye Nasional Saudi mengirimkan bantuan berupa alat-alat elekronik yang menjadi kebutuhan utama (diantaranya mesin cuci baju dll) warga Suriah di kamp-kamp pengungsi Zaatari, Jordania.

Direktur Kampanye Nasional Saudi Dr. Badr bin Abdulrahman Al-Samhan menekankan bahwa mereka bekerja giat termasuk juga bekerjasama dengan partner badan-badan kemanusiaan lainnya dalam melayani bantuan.

Baca juga : Bantuan Saudi untuk Suriah Terus Mengalir

saudi aid
Kontrak Pengadaan Air Bersih untuk Warga Suriah
Pengadaan Air Bersih 

Telah diluncurkan sebuah proyek baru dengan moto "My Brother, Drink Pure Water" bantuan kemanusiaan bagi saudara-saudara warga Suriah yang kehilangan rumah tinggal. Bantuan berupa pengadaan air bersih dari tangki-tangki penyulingan yang dibangun di wilayah Utara Suriah.

Kampanye Nasional Saudi ini telah menandatangani kontrak senilai 60.000 US dollars untuk pembangunan fasilitas pengadaan air bersih yang memenuhi Standar Internasional dengan kapasitas produksi sekitar 4.000 liter / jam. Disampaikan oleh Khalid Al-Salamah, Direktur Kampanye Nasional Saudi yang berbasis di Turkey. [SPA].

Kabar Aleppo - Suriah
Ibrahem Alhaj dari Pertahanan Sipil Syria dimana memimpin operasi pencarian dan penyelamatan korban di area yang dikuasai militant, mengatakan jet-jet tempur melancarkan serangan udara, menewaskan 10 penduduk dan 40 terluka, di wilayah Aleppo. [SPA, 26 April 2016].

suriah
Evakuasi korban


ARTIKEL TERKAIT



24 komentar

Salut deh sama King Salman yang mengirimkan bantuan lagi ke pengungsi Suriah. Dan bantuannya pun nggak main-main, selain klinik kesehatan, meisin cuci dan bantuan pengadaan air bersih yang nilainya luar biasa. Pasti sangat membantu dan semoga banyak negara lain yang terinspirasi termasuk Indonesia ya mbak Lady :)

Semoga beliau selali diberikan kesehatan ya Mbak. Ditengah banyak yang menghujat beliau apalagi setelah kasus tragedi Mina yang lalu.

Waduuh ini suriah kapan mau amannya,,, kasian... untung masih ada orang yang perduli sama pengungsi suriah...

Mashaa Allah king salman pemimpin yg perhatian yak..di lain sisi kasian suriah ya mba, semoga Allah meridhoi semuanya.. btw bantuan yg diberikan juga baik,tentu sangat membantu suriah

Hmm sunggu mengerikan ya, tapi semoga bisa cepat cepat selesai urusannya dan kotanya menjadi aman kembali.

alhamdulillah ada perhatian dari negara sekitar, kasian mereka yg tidak mengerti apa2 jadi korban

Mudah-mudahan banyak bermunculan King Salman yang lainnya... :D

semoga konflik di suriah segera berakhir yah Mba Lady, amin..
salut pada King Salman yang sudah memberikan sumbangsihnya..

Masya Allah, semoga dapat meringankan beban saudara2 khususnya pengungsi Suriah.

Terimakasih doa dan dukungannya, Allah memberkati mb Anjar :)

Terimakasih mb Levina. Merinding setiap kali melihat kepedulian dan kesigapan pemerintah Saudi membantu saudara2nya jutaan ummat di dunia.

Cobaan bertubi-tubi bisajadi sbg tanda kecintaan, Allah kuatkan, Insya Allah.

Sudah 5 tahun konflik. Perundingan Damai berlangsung alot.

Terimakasih mas Ahmad Z, semoga perang segera berakhir atas pertolongan Allah.

Terimakasih mba Zalfaa, semoga ALlah ringankan beban saudara2 kita insya Allah.
Aamiin.

Ya Allah kami mohon perlindunganMU.
Terimakasih doanya Kang Nurul, aamiin.

Terimakasih mas Wong, perang sungguh mengerikan.
Ya Rabb smoga segera berakhir penderitaan saudara2 kita.

Terimakasih mas Dedy, aamiin...insya Allah.

Terimakasih doanya mb Ira, aamiin.
Sudah sejak 5 tahun hingga kini terus mengalir dukungan bantuan dari Saudi.

Subhanallah peran King Salman sangat luar biasa, ditengah konflik yang tak kunjung berhenti itu telah banyak memberi manfaat bagi para pengungsi yang memang sangat membutuhkan bantuan di segala bidang terutama klinik.
semoga menjadi berkah dan pahala bagi mereka

semoga king salaman selalu mendapat berkah dan panjang umur dan diberikan selalu kemudahan oleh Allah dalam hal kebaikannya :D

Subhanalloh allah hu akbar, walaupun saya tidak kenal sama king salman tapi patut di contoh tentang king salam itu ...

Terimakasih kang Cilembu, barakallahu fiik.

Semoga perang segera berakhir.

Terimakasih doanya mas Cara Bimbingan, aamiin.Barakallahu fiik.
Kewajiban kita semua untuk peduli kepada semua saudara kita.

Terimakasih mas Iman.
Sertakan doa bagi keselamatan semua saudara kita.

Banyak yang menyangsikan peran KSA dalam menyingkapi konflik suriah, bahkan saking bencinya mereka pada KSA hingga menyebar fitnah kiri kanan, insya Allah kaum muslimin tidak bodoh, belum ada negara selain turki dan arab saudi yang begitu getol membela saudara muslim di sana, tapi kalau organisasi non goverment banyak, salah satunya MMS indonesia, semoga yang mulia king Salman selalu sehat wal afiat

Terimakasih doanya mas Zulham, barakallahu fiik.

Saudi adalah pemberi bantuan kepada negara luar terbesar di dunia. Siapa yang tidak tahu berterimakasih kepada orang yang telah berbuat kebaikan, maka ia sulit bersyukur kepada Allah.

MMS Indonesia (Misi Medis Suriah) :-d

Thank you for supporting & Positive's Comments l Barakallahu fiikum.

Copyright © 🌻Woro Nur. All rights reserved.